Perjalanan Dinas ke Sulawesi & Jakarta (4-7 Agustus 2019)

Kami mengunjungi Sulawesi Selatan (Wajo dan Makassar) dan Jakarta bersama tim Pemda Prefektur Ishikawa, Jepang, untuk meninjau situasi pertanian saat ini. Prefektur Ishikawa berencana mengusulkan beberapa program kerjasama dalam pengembangan pertanian dalam jangka panjang terhadap Pemkab Wajo.

Prefektur Ishikawa mengharapkan berkontribusi untuk mekanisasi pertanian, pelatihan petani, dan peningkatan pendapatan petani.

コメントを残す

メールアドレスが公開されることはありません。 が付いている欄は必須項目です

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.